Sinopsis Drama Seri Bad Thief, Good Thief
Drama Seri Bad Thief,
Good Thief
![]() |
Seohyun |
o Drama: Bad Thief, Baik Thief
o
Hangul: 도둑놈, 도둑님
o
Direktur: Oh
Kyung-Hoon
o
Penulis: Son
Young-Mok , Cha Yi-Young
o
Jaringan: MBC
o
Episode: 50
o
Release Date: Mei
2017 -
o
Jam Tayang: Sabtu
& Minggu 22:00
o Bahasa: Korea
Drama seri “Bad Thief, Good Thief” ini menceritakan
tentang sekumpulan pencuri yang menyebabkan banyak kerugian, dan diam-diam para
pencuri ini berusaha memanipulasi negara Korea Selatan.
Drama ini akan tampil di MBC pada hari Sabtu dan Minggu
pukul 22.00 , pemeran utama wanitanya Seohyun yang menjadi seorang detektifcantik yang bernama Kang So-Joo.
Sebelumnya Seohyun mempertimbangkan peran ini. Namun pada
tanggal 15 Maret 2017, Seohyun mengkonfirmasi bahwa dia telam menerima
permintaan bermain drama di "Bad
Thief, Baik Thief" sebagai karakter utama wanita yang bernama Kang So
Ju tadi.
0 Response to "Sinopsis Drama Seri Bad Thief, Good Thief"